Aplikasi Android Kini Bisa Diunduh di Iran

Written By Unknown on Rabu, 28 Agustus 2013 | 10.44

TEMPO.CO, Jakarta - Google mengumumkan bahwa pengunduhan aplikasi pihak ketiga secara gratis bisa segera dilakukan di Iran lewat Google Play. Sementara pengunduhan aplikasi berbayar oleh publik hingga kini belum tersedia.

"Para pengembang, mulai hari ini Anda bisa membuat aplikasi gratis yang Anda buat diunduh dari Iran," demikian tertulis pada situs Google Plus pada Selasa 27 Agustus 2013.

Selama ini, Google dan pemerintah Iran memiliki hubungan yang kurang harmonis. Misalnya pada Juni lalu, Google mengumumkan telah menemukan upaya pemerintah Iran memata-matai warganya lewat teknik phising.

Ini membuat pemerintah Iran menutup layanan Google. Sehingga, akses yang terbuka bagi publik untuk mengunduh aplikasi secara gratis belum bisa diketahui berapa lama akan berlangsung.

"Bagi para pengembang, langkah ini membuka pasar baru,"  demikian tertulis pada situs Techcrunch. Layanan Google lainnya seperti Youtube hingga kini belum tersedia di negara itu. Layanan Search dan Gmail juga kerap lumpuh karena terkena blokir pemerintah setempat.

TECHCRUNCH | BUDI RIZA

Topik terpopuler:
Rupiah Loyo | Konser Metallica | Suap SKK Migas | Pilkada Jatim

Berita lainnya:
Nonton Konser Metallica, Jokowi: Puaasss! 
Lurah Susan : Saya Hanya Menjalankan SK Gubernur 
Konvoi Jeep Mewah FPI Menuai Kritik di Twitter 
Debat di Instagram, Ani Yudhoyono Dinilai Sensitif
Ini Kata Ani Yudhoyono Soal Keaslian Fotonya


Anda sedang membaca artikel tentang

Aplikasi Android Kini Bisa Diunduh di Iran

Dengan url

http://teknologiseo.blogspot.com/2013/08/aplikasi-android-kini-bisa-diunduh-di.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Aplikasi Android Kini Bisa Diunduh di Iran

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Aplikasi Android Kini Bisa Diunduh di Iran

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger